Alamat Kampus STAIN Kendari

Alamat Kampus STAIN Kendari ~ STAIN Kendari (STAIN Sultan Qaimudin) merupakan Perguruan Tinggi Agama Islam Negeri yang berada di Kota Kendari Sulawesi Tenggara. Nama STAIN diambil dari nama Sultan Qaimudin yaitu Gelar bagi Haluoleo sebagai Sultan dari Kesultanan Buton yang pertama masuk Islam. Kampus STAIN Kendari ini beralamat lengkap di Jalan Sultan Qaimudin Nomor 17 Kendari – Sulawesi Tenggara. Nomor Telpon 0401-3193710

Program Studi STAIN Kendari

  • Pendidikan Agama Islam (Akreditasi B)
  • Pendidikan Bahasa Arab (Akreditasi B)
  • Kependidikan Islam (Akreditasi B)
  • Pendidikan Guru Raudatul Atfal (Akreditasi C-Mulai 2012)
  • Pendidikan Guru Madrasah Ibtidaiyah (Akreditasi C-Mulai 2012)
  • Al-Ahwal Al-Syakhsiyyah (Akreditasi B)
  • Muamalah (Akreditasi B)
  • Ekonomi Islam (Akreditasi C)
  • Ilmu Al-Qur'an dan Tafsir (Akreditasi C-Mulai 2013)
  • Ilmu Hadts (Akreditasi C-Mulai 2013)
  • Komunikasi Penyiaran Islam (Akreditasi B)
  • Bimbingan dan Penyuluhan Islam (Akreditasi B)
  • Program Magister (S2) Manajemen Pendidikan Islam (Akreditasi C-Mulai 2013)

Visi Dan Misi STAIN Sultan Qaimuddin Kendari

VISI

Anggun dalam moral, unggul dalam ilmu, gemilang dalam karya.

MISI 
  • Mengembangkan karakter civitas akademika yang berbasis nilai-nilai keislaman, keindonesiaan, dan kearifan lokal.
  • Menyelenggarakan Tridharma perguruan tinggi yang berwawasan transdisiplinariti.
  • Mengembangkan mutu alumni yang profesional, kompetitif, dan tesponsive.
  • Memperluas jaringan kerjasama dan kemitraan.
  • Mengembangkan tata kelola organisasi yang modern.
TUJUAN 
  • Menghasilkan sarjana pendidikan, hukum, dan sosial Islam yang memiliki akademik dan profesional, beriman, berakhlak mulia, bermutu dan berdayasaing tinggi;
  • Menghasilkan sarjana pendidikan, hukum, dan sosial Islam yang memiliki kompetensi riset serta menghargai nilai-nilai keilmuan dan kemanusiaan;
  • Menghasilkan sarjana pendidikan, hukum, dan sosila Islam yang memiliki kecakapan sosial dan manajerial serta berjiwa kewirausaan;
  • Menghasilkan sistem kelembagaan yang kuat, bersih, dan akuntabel guna menciptakan kepercayaan publik;
  • Menhgasilkan jejaring kerjasama dalam pengembangan dan penerapan ilmu pendidikan, hukum, dan sosial Islam.

Logo STAIN Kendari

Lokasi Kampus STAIN Kendari

Video Lokasi Kampus STAIN Kendari


Referensi :
  • Google Maps
  • Youtube.com
  • http://id.wikipedia.org/wiki/STAIN_Sultan_Qaimuddin
  • http://stainkendari.ac.id
loading...
Kamu sedang membaca artikel tentang Alamat Kampus STAIN Kendari Silahkan baca artikel Alamat Kota Tentang | Yang lainnya. Kamu boleh menyebar Luaskan atau MengCopy-Paste Artikel ini, Tapi jangan lupa untuk meletakkan Link Alamat Kampus STAIN Kendari Sebagai sumbernya

0 Response to "Alamat Kampus STAIN Kendari"

Post a Comment

Alamat Lainnya